Info Loker Ciamis, RSUD Kawali Buka 7 Lowongan Pekerjaan di Awal Tahun 2025, Simak Posisi dan Kualifikasinya
RSUD Kawali Buka 7 Lowongan Pekerjaan di Awal Tahun 2025.-ig rsudkawali_official-
Pengolah Data dan Informasi
- D3 Teknik Informatika, Ilmu Komputer, Sistem Informasi
- IPK minimal 3.00
- Berpengalaman di bidang yang relevan
- Bagi fresh graduate diperbolehkan melamar
- Memiliki kemampuan dasar instalasi dan troubleshooting PC, hardware, software, jaringan serta database SQL
- Memahami dasar bahasa pemrograman PHP dan javascript
BACA JUGA:Awas Penipuan! Di Ciamis Muncul Pihak yang Mengatasnamakan Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Perekam Medis dan Informasi Kesehatan
- D3 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan
- IPK 3.00 dengan akreditasi program studi (prodi) minimal B atau Baik Sekali
- Punya pengalaman pada bidang pengelolaan rekam medik
- Fresh graduate diperbolehkan mengirimkan lamaran
- Bersedia kerja shift
Humas/PIPP
- S1 Hukum / S1 Hukum Syariah
- Lulusan baru diperbolehkan mendaftar
- Lowongan kerja diperuntukan laki-laki
- IPK minimal 3.00
- Mampu mengoperasikan Ms. Office
- Mampu berkomunikasi secara lisan maupun tulisan
- Mampu bahasa Sunda dan Inggris
Sumber: