Persib Rasakan 2 Kekalahan, Bojan Hodak Menilai Liga 1 Tak Sekuat AFC Champions League 2
Pelatih Persib Bojan Hodak sedang memantau sesi latihan pemain.-persib-
Mau tidak mau, Henhen Herdiana dkk harus meraih 3 poin pada laga penutup melawan Zhejiang FC.
Namun, tiket lolos ke babak 16 besar ini juga ditentukan hasil pertandingan lain yang mempertemukan Port FC melawan Lion City Sailors.
BACA JUGA:Ini Tempat Camping Estetik di Ciamis, Sambut Malam Tahun Baru 2025 di Sini Aja
Apabila, tim meraih kemenangan atas Zhejiang FC dan perwakilan Singapura takluk/imbang lawan Port FC, maka 1 tiket ke babak berikutnya dapat diamankan.
Bojan tetap incar hasil positif
Meskipun kesempatan lolos ke babak berikutnya cukup tipis, Bojan tetap menargetkan kemenangan.
Dia menegaskan Pangeran Biru punya target untuk menutup laga Grup F dengan manis.
Dia percaya anak didiknya dapat memberikan hasil yang maksimal untuk Bobotoh.
Sumber: