Fakta Pengurangan Bansos PKH dan BPNT 2025: Pemerintah Lakukan Validasi Data dan Efisiensi Anggaran?

Beberapa fakta pengurangan bansos PKH dan BPNT 2025.-Foto: Tangkapan layar Youtube-
BACA JUGA: Pinjam Saldo DANA Rp1.000.000 Tanpa KTP? Ini Cara Pinjam Saldo DANA Tanpa Fitur DANA Pinjam
Tak hanya aset, gaji anggota keluarga juga menjadi sorotan. Saat ini, gaji UMP UMK pengaruhi bansos.
Jika ada satu saja anggota keluarga dalam satu Kartu Keluarga (KK) yang memiliki penghasilan di atas Upah Minimum Provinsi (UMP) atau Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK), maka seluruh keluarga bisa kehilangan status sebagai penerima bantuan.
Namun, ada solusi. Jika orang tua masih layak menerima bantuan, tetapi anaknya memiliki penghasilan tinggi dan masih tercatat dalam satu KK, maka pemisahan KK agar tetap dapat bansos menjadi opsi penting.
Dengan memisahkan KK, data orang tua tidak akan “terkontaminasi” oleh status ekonomi anaknya yang sudah mandiri, sehingga hak mereka atas bantuan tetap bisa dipertahankan.
Langkah-langkah yang dilakukan pemerintah ini menunjukkan upaya serius dalam mewujudkan keadilan sosial.
Masyarakat pun diimbau untuk tidak panik, tetapi justru aktif memperbarui data dan berkoordinasi dengan pendamping sosial.
Karena pada akhirnya, bansos bukan soal belas kasihan, tapi soal ketepatan sasaran dan pemerataan hak bagi semua warga negara.
Sumber: