Kuliah Gratis! Beasiswa Selain KIPK dari Swasta yang Bisa Kamu Coba

Kuliah Gratis! Beasiswa Selain KIPK dari Swasta yang Bisa Kamu Coba--
Selain biaya kuliah dan biaya hidup, penerima beasiswa akan mendapatkan pelatihan kepemimpinan dan akses ke jaringan alumni yang luas.
Informasi lebih lanjut dapat dilihat di https://www.tanotofoundation.org/id/teladan-2025/.
3. Beasiswa BCA
Beasiswa BCA merupakan program bergengsi dari Bank Central Asia (BCA) yang dikhususkan bagi calon pemimpin di bidang perbankan dan keuangan.
Beasiswa ini terbuka bagi lulusan SMA/SMK dengan prestasi akademik unggul.
Penerima beasiswa akan mendapatkan uang pendidikan, uang saku, asrama, laptop, kesempatan magang, dan peluang kerja di BCA.
4. Beasiswa Unggulan Masyarakat
Beasiswa Unggulan Masyarakat adalah program dari Kemendikbudristek yang bertujuan meningkatkan kualitas sumber daya manusia Indonesia.
BACA JUGA:Resmi! Unesa Buka Kelas Internasional, Siapkan Diri untuk Persaingan Global!
Beasiswa ini terbuka untuk seluruh mahasiswa tanpa memandang status ekonomi. Informasi selengkapnya dapat diakses di www.beasiswaunggulan.kemdikbud.go.id.
5. Beasiswa Pertamina Sobat Bumi
Program Beasiswa Pertamina Sobat Bumi ditujukan untuk mahasiswa Strata 1 yang berprestasi secara akademik serta aktif dalam kegiatan sosial dan peduli lingkungan.
Beasiswa ini merupakan inisiatif PT Pertamina (Persero) bersama Pertamina Foundation.
Pendaftaran dan informasi lebih lanjut tersedia di www.beasiswa.pertaminafoundation.org.
6. Beasiswa Bank Indonesia
Sumber: