Cair 20 Juta! KUR BRI untuk UMKM Bulan April 2025, Ini Tabel Angsuran dan Syarat Terbarunya!

Senin 21-04-2025,18:07 WIB
Reporter : Denden Rusyadi
Editor : Ruslan

Tak hanya itu, BRI juga mempermudah proses pengajuan pinjaman dengan syarat yang ringan.

Berikut ini adalah Syarat Pengajuan KUR BRI Terbaru:

- Fotokopi KTP dan Kartu Keluarga

- Surat Izin Usaha atau keterangan usaha minimal 6 bulan berjalan

- NPWP (wajib untuk pinjaman di atas Rp50 juta)

- Dokumen pendukung lainnya sesuai permintaan pihak bank

Bagi Anda yang ingin tahu cara ajukan pinjaman KUR BRI, cukup datang ke kantor cabang BRI terdekat sambil membawa dokumen-dokumen di atas. 

BACA JUGA: Wow Eks Pemain Liga Champions Bakal Tangani Timnas Indonesia U23 di Kualifikasi Piala Asia U23 2026

Petugas bank akan membantu proses pengajuan dan analisa kelayakan usaha Anda.

Program KUR BRI ini ditawarkan kepada pelaku UMKM yang akan mengembangkan usahanya dengan bunga yang ringan. 

Skema fleksibel, cicilan ringan, dan proses pengajuan yang mudah menjadikan KUR BRI 2025 solusi terbaik bagi usaha kecil di Indonesia.

Kategori :