Terkhusus untuk tendangan penalti, Bojan menyebut timnya memiliki banyak pilihan yang bisa dipercaya menjadi eksekutor.
Dia menyampaikan David da Silva, Marc Klok, Ciro Alves dan Tyronne bisa dipilih untuk memanfaatkan situasi dari tendangan penalti tersebut.
BACA JUGA:Tersapu Angin Kencang, Rumah di Kota Banjar Tertimpa Pohon, Penghuni Sedang Tertidur